Connect with us

Camat Wajo Pantau Pemasangan Paving Blok Oleh Dinas PU Makassar di Longwis Jincheng

Published

on

Kitasulsel–Makassar--Camat Wajo Hj. Hamna Faisal, S.T., M.M., Didampingi Lurah Mampu Liana Sari, memantau langsung pekerjaan pemasangan/penggantian paving blok oleh Dinas PU Kota Makassar, Selasa (13/06/2023).

Camat Hj. Hamna Faisal mengatakan, Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kota Makassar melakukan kegiatan pemasangan paving blok di Longwis Jincheng Jl. Kodingareng Kelurahan Mampu Kecamatan Wajo Makassar.

Selain itu, Camat juga mengungkapkan, untuk memastikan warga mendapat layanan infrastruktur jalan yang memadai, aman dan nyaman. Dinas PU melakukan pemasangan paving membaur bersama warga, untuk menumbuh kembangkan hidup gotong royong masyarakat.

Alhamdulillah, berkat sinergi yang dibangun antara stakeholder dengan dukungan lain yang terjalin dengan baik sehingga pekerjaan berjalan sesuai jadwal dan ekspektasi.

Hj. Hamna Faisal, dengan adanya pemasangan paving blok ini di harapkan warga sekitar Longwis Jincheng dapat merasakan manfaatnya, harap Camat Wajo

Continue Reading
Click to comment

You must be logged in to post a comment Login

Leave a Reply

Kriminal

Penganiayaan di Makassar: Pelaku Diamankan Polisi

Published

on

Kitasulsel–Makassar – Kepolisian Sektor Mariso, Polrestabes Makassar, mengamankan pelaku penganiayaan yang terjadi di Jl. Rajawali, Kel. Kunjung Mae, Kec. Mariso, Kota Makassar, pada Selasa (6/1/2026) sekitar pukul 20.23 Wita.

Penganiayaan tersebut terjadi akibat kesalahpahaman antara Dg. Sewang dan Fadel, yang berujung pada pemukulan oleh Dg. Sewang dan teman-temannya. Fadel, yang merupakan security di Solace Ever Glow, mengalami luka robek pada pelipis, bibir pecah, dan hidung berdarah.

Polisi berhasil mengamankan 4 Pelaku Hayuddin alias Dg. Sewang, Eka Saputra, Rezky Aditya, Rifal, Pihak kepolisian masih melakukan pengembangan untuk mengejar pelaku lainnya yang terekam d cctv, dan akan memprosesnya sesuai hukum yang berlaku.

“Pelaku telah diamankan di Mako Polsek Mariso dan akan diproses sesuai hukum yang berlaku,” Ucap Kapolsek Mariso Kompol Aris Sumarsono

Polisi Meminta agar keluarga korban tidak melakukan tindakan yang dapat memperburuk situasi. “Kami akan melakukan proses hukum yang adil dan transparan,” Ucap Tambahan Kapolsek Mariso.

Continue Reading

Trending

Copyright © 2024 Kitasulsel